The Latest with 'pelajar' Tag
SMAN 39 Jakarta Back to Back Champion di Relays 4x100 Meter!
Galan back-to-back champion estafet 4x100 meter putra dengan catatan waktu 46,38 detik
SMPN 97 Jakarta dan SMP Tzu Chi PIK Segel Juara 5x80 Meter
Untuk putra, SMPN 97 Jakarta finis di posisi pertama dengan 48,90 detik. Sementara SMP Tzu Chi PIK memimpin sektor putri dengan 1 menit 1,81 detik..
Delegasi SMPN 95 Jakarta dan SMPN 7 Cilegon Unggul di Final 80 Meter
Masing-masing memegang gelar juara 80 meter Energen Champion SAC Indonesia 2023 Jakarta Banten Qualifiers.
Wakil Jakarta dan Banten Tercepat di Final 60 Meter
Hasilnya, wakil Jakarta memimpin kategori putra sementara wakil Banten memimpin kategori putri.
Mutiara Az Zahrah Masih Kuat di 800 Meter Putri Jakarta Banten Qualifiers
Mutiara Az Zahrah semakin memperkuat namanya di SAC Indonesia. Siswa SMPN 2 Cilegon tersebut kembali menjuarai 800 meter.
Calista dari IGN Slamet Riyadi Pecah Rekor 100m di Jakarta Banten Qualifiers
Meskipun begitu, Calista Esther Emily mengaku masih tak bisa tidur. Karena final 100 meter putri Jakarta Banten Qualifiers menantinya besok.
Wakil SMAN 6 Pandeglang Merajai Tolak Peluru Putri Jakarta Banten Qualifiers
Babak final tolak peluru putri di Energen Champion SAC Indonesia 2023 Jakarta Banten Qualifiers berlangsung menegangkan, Sabtu, 4 November 2023.
Rekap Day I Jakarta Banten Qualifiers
Energen Champion SAC Indonesia 2023 Jakarta Banten Qualifiers telah menyukseskan penyelenggaraan hari pertama, Jumat, 3 November 2023.